Sebenarnya ini bubur bikinnya gampang banget . Hanya santan encer , gula , garam , dan tepung sagu yang premium .Nah masaknya nih , tepung sgaunya dilarutkan sama sebian santan , lalu sisa santan lainnya di masak bersama gula, garam , dan daun pandan , jika sudah mendidih masukkan larutan sagu , aduk terus sampai mengental
meskipun bikinnya gampang tapi rasanya wenak loh . Kuncinya di pemakaian tepung sagu nya . Kenapa dibilang premium? Karena tepung sagu ini berwarna kecokelatan mirip sepert sagu batangan , teksturnya agak kasar dan ada yang bergumpal . Jadi buka sagu tapioka ya , yang berwarna putih itu , buka . Makannya tinggal dikasih kuah santan gurih aja , heemmmm enyak
Tidak ada komentar:
Posting Komentar