Choco Vanilla Noodle Pudding
Bahan
1 bungkus mie urai pipih burung dara
3butir telur
3buah pisang yang matang sekali,blender halus
100ml susu cair
1sdt pure vanila extra
20gr keju parut
1/2 cup palm sugar
Sedikit garam
Taburan : choco chip ,dan palm sugar
Cara membuat
1) didihkan air,rebus sampai mie matang tapi jangan terlalu lembek ya ,potong2 asal aja ..jng terlalu pendek .
2) dalam baskom besar kocok telur ,palm sugar,garam juga susu cair ,kocok memakai whisk sampai rata,masukkan keju dan pisang aduk rata .. Lalu masukkan mie ..aduk rata smpai semua mie terlumuri dengan adonan telur
3) tuang ke dalam loyang yang sudah dioles margarin/ pyrex ya, ..taburi atasnya dengan palm sugar lalu choco chip panggang dalam oven yg sudaj dipanaskan sebelumnya selama 15-20 menit hinga puding terlihat set jika kita sentuh permukaannya sudah gak cair.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar